Tentang (E-Kelurahan)

Hero Intro

E-Kelurahan merupakan sebuah aplikasi yang berkaitan dengan pelayanan administrasi kependudukan. Aplikasi berbasis web ini bertujuan untuk mempermudah proses pelayanan kepada masyarakat dan solusi data center berbasis "cloud computing" serta integrasi dengan data kependudukan



E-Kelurahan Kota Padang

Cara Penggunaan Aplikasi (E-Kelurahan)

Langkah Langkah pengajuan permohonan di aplikasi E-Kelurahan

Icon menu penggunaan

Ajukan Permohonan

Klik Tombol "Ajukan" Untuk Mengajukan Permohonan.

Icon menu penggunaan

Isi Formulir

Setelah Mengajukan Permohonan, Anda Diminta Untuk Mengisi Semua Kolom Yang Ada Pada Halaman Tersebut.

Icon menu penggunaan

Lengkapi Persyaratan

Lengkapi Semua Persyaratan Yang Tertera, Dan Bawalah Ke Kantor Kelurahan Untuk Melanjutkan Permohonan Beserta Bukti Pendaftaran.

Icon menu penggunaan

Cek Status

Cek Status Kepengurusan sudah sampai dimana.

Cek Status Permohonan Anda Disini